Contoh Surat Rekomendasi
Contoh Surat Rekomendasi – Berbicara mengenai surat rekomendasi, ada kalanya seseorang sangat membutuhkan surat rekomendasi dari pihak lain. Adapun surat rekomendasi ini biasanya diterbitkan oleh pihak yang berwenang dengan tujuan agar penerima rekomendasi mendapatkan kemudahan dalam mengurus sesuatu hal ataupun lainnya. Namun tentu saja isi dari rekomendasi tersebut harus sesuai dengan kenyataan yang sebenarnya. Ada…