Monumen Pancasila Sakti : Menelusuri Sejarah dan Latar Belakangnya
Monumen Pancasila Sakti – Monumen adalah jenis bangunan yang menjadi salah satu bukti sejarah seorang tokoh atau peristiwa penting yang terjadi pada masa lalu. Salah satu monumen paling bersejarah di Indonesia adalah Monumen Pancasila Sakti. Berdirinya bangunan ini tidak terlepas dari tragedi yang terjadi pada tahun 1965 silam. Peristiwa ini lebih dikenal sebagai peristiwa Gerakan…