Pengertian Surat Pengumuman
Pengertian Surat Pengumuman – Surat sebagai media komunikasi mungkin sudah tidak sebanyak dulu lagi digunakan. Hal ini tentu saja karena sekarang sudah tersedia banyak media komunikasi elektronik, yang jauh lebih cepat dan mudah. Namun itu jika kita berbicara mengenai komunikasi pribadi. Sementara untuk komunikasi resmi, kebanyakan orang dan pihak tertentu masih menggunakan surat. Jika anda…