
Sistem Pemerintahan Orde Lama
Sistem Pemerintahan Orde Lama – Setelah berhasil meraih kemerdekaan pada tahun 1945, bangsa Indonesia telah mengalami berbagai macam sistem pemerintahan. Sistem pemerintahan pertama yang berlaku di Indonesia adalah sistem pemerintahan Orde Lama. Sistem pemerintahan Orde Lama merupakan sistem pemerintahan pada masa Presiden Soekarno. Sistem pemerintahan ini berlangsung dari tahun 1945 sampai tahun 1968. Presiden Soekarno…