SISTEM PEMERINTAHAN KERAJAAN MAJAPAHIT

Sistem Pemerintahan Kerajaan Majapahit

Sistem Pemerintahan Kerajaan Majapahit – Nama Majapahit tentunya sudah tidak asing lagi di telinga masyarakat Indonesia. Salah satu kerajaan terbesar yang pernah berdiri di Indonesia ini telah banyak meninggalkan cerita maupun benda bersejarah yang hingga kini masih bisa ditemui dengan mudah. Kerajaan bercorak Hindu ini didirikan oleh Raja Raden Wijaya pada tahun 1293 M. Selain…

Read More
ARTI TANGAN BESI

Arti Ungkapan Tangan Besi Adalah ? Contoh Dalam Kalimat

Arti Tangan Besi – Maksud yang terkandung dari arti ungkapan tangan besi yang sering digunakan dan diucapkan oleh masyarakat dalam komunikasi sehari-hari, adalah menggambarkan kepribadian seseorang yang sangat kuat serta memiliki sikap kepemimpinan keras dan diktator. Artinya, masyarakat sangat dikekang untuk demokrasi dan mengeluarkan aspirasi atau pendapat yang dimiliki demi kemajuan suatu daerah atau negara…

Read More
SISTEM PEMERINTAHAN INDIA

Sistem Pemerintahan India

Sistem Pemerintahan India – Negara yang pernah dijajah Inggris selama tidak kurang dari 300 tahun ini merupakan Negara republic. Hingga pada tanggal 15 Agustus 1947, India meraih kemerdekaan dari Inggris. Hanya saja pada tanggal 26 Januari 1950 resmi menjadi Negara republic yang berdaulat penuh. Republik yang bersebelahan dengan Negara Myanmar dan Nepal ini memiliki Perdana…

Read More
SISTEM PEMERINTAHAN AUSTRALIA

Sistem Pemerintahan Australia

Sistem Pemerintahan Australia – Australia merupakan salah satu benua terkecil yang hanya terdiri dari satu Negara, yakni Australia. Negara yang sudah merdeka pada tahun 2 Maret 1986 ini telah mengatur pemerintahan dan tata negaranya dalam UU Australia. Secara umum, Australia membagi pemerintahannya terbagi menjadi 3 bentuk, yakni monarki federal, monarki konstitusi dan sistem parlemen. Dari…

Read More
SISTEM PEMERINTAHAN DESA

Sistem Pemerintahan Desa

Sistem Pemerintahan Desa – Di Indonesia, ada banyak organisasi pemerintah yang terbagi menjadi berbagai level, dan salah satu yang terendah ialah desa. Desa atau pedesaan diartikan daerah yang berada di luar kota. Desa ialah organisasi pemerintah resmi yang paling rendah. Berdasarkan Undang Undang Desa/UU Desa (UU No. 32 Tahun 2004 dan Peraturan pemerintah No. 72…

Read More
Sistem Pemerintahan Brunei Darussalam

Sistem Pemerintahan Brunei Darussalam

Sistem Pemerintahan Brunei Darussalam – Meskipun memiliki luas wilayah yang kecil, namun bukan berarti jika Brunei Darussalam memiliki sistem pemerintahan yang buruk atau bahkan perekonomian yang lemah. Kenyataannya, Brunei Darussalam merupakan salah satu Negara kecil dengan perekonomian kuat dan sistem pemerintahan yang cukup bagus. Kekayaan maupun kemapanan dalam mengatur masyarakatnya menjadi poin penting untuk sebuah…

Read More
SISTEM PEMERINTAHAN AMERIKA SERIKAT

Sistem Pemerintahan Amerika Serikat

Sistem Pemerintahan Amerika Serikat – Tentu Anda sudah tidak asing lagi dengan negara adidaya seperti Amerika Serikat bukan? Presiden Amerika merupakan kepala negara yang sekaligus menjabat sebagai kepala pemerintahan. Negara serikat atau federal tersebut ialah negara yang berbentuk republic dan memiliki setidaknya 50 negara bagian. Ibukota dari Amerika Serikat berada di Washington DC. Sementara itu,…

Read More
LAPISAN KULIT

Mengetahui Lapisan Kulit dan Manfaat yang Terkandung di Dalamnya

Lapisan Kulit – Kulit adalah bagian terluar tubuh, baik tubuh manusia maupun tubuh hewan. Salah satu organ terluar ini berfungsi melindungi organ dalam dari paparan lingkungan luar. Manusia dan hewan memiliki jenis kulit yang hampir sama. Tetapi terdapat sedikit perbedaan antara kulit hewan dengan manusia salah satunya berada pada struktur lapisan kulit masing-masing. Kulit memiliki…

Read More
SISTEM PEMERINTAHAN DI INDONESIA

Sistem Pemerintahan di Indonesia

Sistem Pemerintahan di Indonesia – Di Indonesia, sistem pemerintahan desa sangat berkaitan erat dengan otonomi daerah. Sebelum diperkenalkan dengan otonomi daerah, seluruh sistem pemerintahan bersifat terpusat dan sentralisasi. Dengan penerapan otonomi daerah ini diharapkan daerah bisa mengatur sistem pemerintahannya secara mandiri dan mampu memaksimalkan potensi daerah yang dimiliki. Meski demikian, ada beberapa kendali yang tetap…

Read More
Back To Top